27 Feb Mengintip Gaji Ahli K3 Umum Beserta Jenjang Karirnya di Indonesia
Ahli K3 Umum adalah profesi yang penting dengan tanggung jawab kerja yang besar. Oleh karena itu, gaji Ahli K3 Umum dalam berbagai jenjang karir juga termasuk salah satu yang tertinggi, khususnya di Indonesia.
Bahkan untuk lulusan baru (fresh graduate) dengan pengalaman kerja minimal, gaji yang diperoleh bisa setara atau bahkan lebih tinggi dari sarjana non K3. Hal tersebut menjadi salah satu faktor penyebab tingginya minat untuk bekerja di bidang ini.
Baca juga: Tanggung Jawab dan Tugas Ahli K3 Umum
Kisaran Standar Gaji Ahli K3 Umum di Berbagai Sektor
Ada beberapa faktor yang menentukan besaran gaji seorang AK3U. Di antaranya skala perusahaan, tugas dan tanggung jawab yang dimiliki (jabatan), jenjang karir, masa kerja, tingkat pendidikan, hingga keahlian atau kompetensi.
Silahkan hubungi MUTU International melalui E-Mail: [email protected], Telepon: (62-21) 8740202 atau kolom Chat box yang tersedia. Hubungi MUTU International sekarang juga. Follow juga seluruh akun sosial media MUTU International di Instagram, Facebook, Tiktok @mutuinternational, Twitter @mutuinfo, Youtube @MUTU TV dan Podcast #AyoMelekMUTU untuk update informasi menarik lainnya.