News

Perubahan iklim dan isu lingkungan telah mendorong banyak perusahaan lebih menyadari pentingnya bisnis yang lebih berkelanjutan. Salah satu caranya adalah dengan perdagangan karbon. Dalam praktiknya, perdagangan karbon membutuhkan tempat atau pasar berupa bursa karbon. Peluang bursa karbon di Tanah Air semakin menjanjikan setelah Otoritas Jasa Keuangan (OJK)...

Jakarta -  PT Mutuagung Lestari Tbk (MUTU International) menunjukkan keseriusannya untuk turut serta dalam ekosistem perdagangan karbon yang akan diluncurkan pada 26 September 2023. Direktur Operasional MUTU International, Irham Budiman, mengatakan, kesiapan ini berdasarkan pada status MUTU yang merupakan Lembaga Validasi dan Verifikasi (LVV) Gas Rumah...

Tangerang - Gabungan Perusahaan Perkebunan Indonesia (GPPI) dan PT Mutuagung Lestari Tbk (MUTU International) menyepakati penandatanganan Nota Kesepahaman  (MoU) untuk Kerjasama Kajian, Pengembangan, dan Sertifikasi  Industri Perkebunan dalam Rangka Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca dan Nilai Ekonomi Karbon. Penandatanganan Nota Kesepahaman dilakukan langsung oleh Ketua...

Tangerang-(08/09/23) Gabungan Perusahaan Perkebunan Indonesia (GPPI) menyelenggarakan Talkshow Diseminasi Peluang Perdagangan Karbon Di Bursa Internasional dan FGD Penguatan Regulasi Sertifikasi ISPO bagi Perkebunan Swadaya. PT Mutuagung Lestari Tbk (MUTU International) memiliki kesempatan untuk berbicara dalam acara ini sebagai salah satu pemateri yang membahas tentang “Peran...

DEPOK - MUTU International menyelenggarakan penyerahan sertifikat Indonesian Sustainable Palm Oil (ISPO) kepada PT Citrakoprasindo Tani pada Rabu, 30 Agustus 2023 di kantor pusat MUTU International. Sertifikat tersebut diserahkan langsung oleh Direktur MUTU International, Irham Budiman, kepada PT Citrakoprasindo Tani  yang diwakili oleh Bapak Kumpan...

Kamis (24/08/23), Media Perkebunan menggelar acara bertemakan "Sawit Vs EUDR Let's Talk: EUDR with Special Attention to Palm Oil" dengan tujuan untuk mendorong penerapan pengujian komprehensif terhadap sektor pertanian dan kehutanan, termasuk industri kelapa sawit. Acara ini berlangsung di Soehanna Hall, SCBD Jakarta, dan dihadiri...