Artikel

Ruang Lingkup dan Peralatan untuk Laboratorium Uji Kalibrasi Laboratorium kalibrasi merupakan bagian penting yang tidak dapat terpisahkan dari laboratorium pengujian. Pasalnya, laboratorium ini yang akan memastikan hasil pengukuran dari laboratorium pengujian.  Oleh karena itu, pengujian ini merupakan bagian penting dalam memastikan akurasi dari alat ukur yang digunakan...

Sertifikasi Produksi Pangan Di Indonesia Sertifikasi produk pangan perlu dilakukan oleh para pelaku usaha industri makan. Hal ini bisa menjadi bukti bahwa produk yang dihasilkan telah memenuhi standar  tertentu. Selain itu, konsumen yang mengonsumsinya juga tak khawatir dengan produk tersebut. Sertifikasi inipun tak hanya ada satu, namun...

Laboratorium Metrologi Industri Metrologi industri merupakan bidang ilmu pengetahuan yang berkaitan dengan pengukuran. Ilmu ini penting bagi jalannya perusahaan. Salah satu perusahaan yang membutuhkan bidang ilmu ini adalah manufaktur. Karena pentingnya ilmu pengetahuan ini, dibutuhkan laboratorium untuk mengujinya. Informasi selengkapnya tentang laboratorium tersebut dapat diketahui dalam artikel...

Penjelasan dan Ruang Lingkup Sertifikasi Organik Mungkin Anda pernah mendengar istilah sertifikasi organic. Sertifikasi ini menjadi sangat penting dilakukan untuk menjamin kualitas produk organik yang diperjualbelikan. Pasalnya, di era yang sudah modern seperti sekarang, sudah banyak orang yang memperdulikan kualitas makanan yang dikonsumsi serta keberlanjutan lingkungan. Dengan...

Sertifikasi Hutan - Hal Yang Harus Dihindari Sertifikasi hutan merupakan melibatkan pihak ketiga independen sebagai pemberi sertifikasi dalam melakukan penilaian kualitas produksi dan pengelolaan hutan. Penilaian dilakukan berdasarkan persyaratan atau standar berlaku dari organisasi sertifikasi swasta atau publik. Memiliki sertifikasi atas hutan menjamin konsumen atas kelestarian hutan....

Cara Penanganan Limbah Laboratorium Laboratorium merupakan tempat yang penting untuk keperluan penelitian maupun pembelajaran. Namun, penanganan dan pengelolaan limbah di laboratorium memerlukan perhatian khusus dibanding jenis limbah biasa. Selain itu, keselamatan dan keamanan pekerja maupun aspek lingkungan juga harus diutamakan dalam proses ini. Pasalnya, limbah laboratorium dikenal...