Limbah dalam lingkungan hidup didefinisikan sebagai zat sisa atau bahan buangan yang sudah tidak bermanfaat atau bernilai. Berdasarkan bentuknya, jenis-jenis limbah dapat diklasifikasikan menjadi limbah padat, cair, dan gas. Masing-masing memiliki wujud dan karakteristik berbeda-beda, namun sama-sama dapat menimbulkan dampak buruk bagi lingkungan. Oleh karena itu,...

Limbah gas merupakan salah satu jenis limbah yang berasal dari sisa proses pembakaran atau penguraian bahan. Ada yang berasal dari proses produksi industri, kendaraan bermotor, aktivitas harian manusia, hingga proses alami seperti erupsi gunung dan kebakaran hutan. Apapun penyebabnya, limbah berwujud gas dapat membahayakan lingkungan dan...

Dalam rangka mengelola limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (B3), dibutuhkan label khusus sebagai pembeda antara limbah B3 dengan jenis limbah lainnya. Regulasi terkait label limbah B3 ini juga sudah diatur dalam peraturan perundang-undangan Indonesia. Tepatnya, hal ini diatur dalam Permen LHK Republik Indonesia No 14 Tahun...

Simbol limbah B3 perlu dikenali agar tidak sampai terjadi kecelakaan atau hal yang membahayakan di tempat kerja. Limbah B3 atau bahan berbahaya dan beracun bisa saja merusak lingkungan hidup jika konsentrasinya terlalu tinggi. Ia bisa merusak lingkungan dan mengganggu kesehatan manusia maupun makhluk hidup lainnya.  Untuk...

Apakah Anda pernah mendengar limbah B3? Istilah ini sering dijumpai dalam pembahasan mengenai lingkungan. Jenis limbah ini bahkan dikenal menjadi salah satu penyebab kerusakan lingkungan. Sebenarnya seperti apa contoh limbah B3 ini?  Bila penasaran mengenai limbah B3, berikut ulasan lengkapnya.   Contoh Limbah B3 yang Sering Dijumpai Pada dasarnya,...

Limbah pabrik adalah sisa-sisa buangan atau sampah yang dihasilkan oleh pabrik. Apabila tidak ditangani dengan baik hanya akan menimbulkan pencemaran lingkungan. Jika sudah demikian, maka akan menimbulkan banyak kerugian.  Itulah mengapa pemerintah mengatur pengolahan limbah berstandar di undang-undang. Setiap pemilik industri seharusnya memahami bahayanya limbah bagi...

Manfaat limbah organik bisa dirasakan apabila limbah telah dilakukan pengolahan. Sejatinya pengertian limbah memang merupakan sisa-sisa atau bahan buangan yang tidak lagi memiliki nilai. Biasanya dihasilkan dari aktivitas manusia atau makhluk hidup lainnya. Sifatnya pun mudah diuraikan dan mudah mengalami pembusukan. Sehingga seringkali membuat orang-orang menjadi...

Contoh limbah organik adalah sisa-sisa bahan makanan atau buangan proses produksi yang sifatnya mudah terurai. Limbah organik kebanyakan berasal dari kegiatan manusia, aktivitas hayati atau organisme. Sehingga limbah tersebut dapat mengalami pembusukan dalam waktu yang singkat.  Namun, bukan berarti limbah organik bisa dibiarkan begitu saja. Tetap...